Thursday, January 14, 2021

Zona 5 Day 8

 



Project : Read Aloud

Nama : Azkiya

Kel. Usia : 0-6 tahun


Hari ini kami melanjutkan belajar mengenal huruf L dengan mengerjakan beberapa activity books. Karna satu dan lain hal saya belum sempat menyelesaikan worksheet untuk Azkiya hari ini.


Kami membaca buku berjudul "Kecipak Kecipuk Katak Berenang" yang merupakan salah satu buku favorit Azkiya. Kami membacanha sebelum tidur.


Selama membaca Azkiya seperti sudah hafal dengan isi nya, dan lebih tertarik lagi karna sedikit-sedikit ia sudah bisa membaca. Di akhir halaman ada ilustrasi daur hidup katak, dan Azkiya dengan excited mengajukan diri untuk menjelaskannya. Dunia hewan memang merupakan hal yang sangat menarik bagi Azkiya.




#harike8

#tantangan15hari

#zona5membangunkarakter

#stimulasiliterasibacatulis

#stimulasiliterasidigital

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia



No comments:

Post a Comment

Ujian (sekolah)

  Link download ada di bawah Salah satu mapel yang memang agak runyam -buat anak kelas 1 SD, dan terkhusus Azkiya- adalah PAM (Pendidikan An...